Pengertian Antropologi Menurut Para Ahli Beserta Definisinya Lengkap

Pengertian Antropologi Menurut Para Ahli dan Secara Umum Serta Definisinya

Pengertian Antropologi – Dalam menjalani Dunia Pendidikan tentu anda pernah mendengar mengenai Antropologi. Meski demikian ternyata masih banyak yang belum mengerti apa itu Antropologi?

Maka dalam artikel yang di gambarkan oleh saranailmu.com ini akan menjelaskan mengenai pengertian antropologi menurut para ahli dunia serta Definisi-definisnya agar pembaca semakin paham dan leboh mengerti mengenai Antropologi tersebut. Secara umum Antropologi memiliki arti sebuah Ilmu yang mempelajari terkait dengan manusia. Tentu anda pun ingin tahu secara luas mengenai apa saja yang di pelajari mengenai manusia tersebut, agar lebih jelasnya silahkan anda lihat ulasan lengkap dibawah ini :

Pengertian Antropologi

Sebenarnya Antropologi berasal dari basha yunani dan terbagi dalam 2 kata yakni “Antropo” dimana memiliki arti manusia sedangkan “logy” atau “logos” artinya adalah ilmu yang mempelajari terkait dengan manusia. Sehingga dengan adanya ilmu antropologi kita dapat mempelajari tentang manusia seperti awal mula manusia dan lainnya. Dan ada beberapa di antaranya para ahli dalam teorinya secara harfiah menyimpang dimana menganggap bahwa Manusia berasal dari Monyet. Sehingga dalam hal ini untuk menyikapi hal tersebut ada beberapa ahli menjelaskan mengenai antropologi yang sebenarnya sebagai berikut:

Ralfh L Beals dan Harry Hoijen : Menjelaskan bahwasanya Antropologi adalah suatu Ilmu yang mempelajari tentang manusia menyangkut berbagai aktivitas yang di kerjakannya

Darwin : Menurut beliau Antropologi fisik mengalami perkembangan yang begitu pesat dimana melakukan berbagai penelitian mengenai asal mudal serta perkembangan manusia. Teori Darwin banyak yang menganggap bahwa ini tidak sesuai harfiah karena menurutnya Manusia berasal dari monyet, sebab setiap makhluk hidup di antaranya mengalami evolusi. Antropologi ingin membuktikan yakni dengan melakukan berbagai penelitian terhadap kera serta monyet di seluruh dunia.

READ  Pengertian Komunikasi Interpersonal – Tujuan, Fungsi, Faktor Dan Aspeknya Lengkap

William A. Haviland : Antropologi adalah Ilmu yang mempelajari/ Study mengenai umat manusia, yang mana berusaha menyusun generalisasi yang memiliki manfaat tentang manusia serta prilakunya serta dengan Antroplogi akan mendapatkan pengertian yang lebih kongkrit terkait keanekaragaman manusia.

David Hunter : Selanjutnya seoarang Ahli yang bernama david hunter menjelaskan bahwa Antropologi adalah sebuah Ilmu yang lahir dari sebuah keingintahuan yang tidak ada batasnya terkait umat manusia.

Koentjaraningrat : Menurut beliau Antropologi memiliki arti suatu ilmu yang mempelajari Manusia yang berdasarkan dari sebuah keanekaragaman warna, bentuk fisik dari masyaralat serta budaya yang telah ada.

Definisi-Definisi Antropologi Menurut Para Ahli  

Antropologi merupakan kajian manusia, namun bukan berarti para ahli bukan satu-satunya pakar dalam mengulas mengenai manusia serta bukan berarti pula bahwa ahli antropologi hanya mempelajari manusia saja (Keesing,1999:2). Lalu, yang menjadi pertanyaan adalah apa yang membedakan antara antropologi dengan Ilmu lainnya yang mempelajari mengenai manusia?

Menurut Koentjaraningrat, Antropologi terbagi menjadi lima aspek masalah terkait makhluk manusia yakni :

  1. Pertama, melihat dari sisi sejarahnya serta perkembangan manusia sebagai mahluk biologis.
  2. Kemudian sejarah terbentuknya beraneka warna makhluk manusia di lihat dari sisi ciri dari tubuhnya.
  3. lalu masalah persebaran dan terjadinya aneka warna bahasa yang di ucapkan manusia di seluruh dunia.
  4. Masalah perkembangan dimana persebaran serta terjadinya aneka berbagai warna kebudayaan manusia dari berbagai belahan dunia.
  5. Mengenai masalah berdasarkan aneka warna kebudayaan manusia dalam kehidupan masyarakat serta suku bangsa yang tersebar di seluruh jagad raya muka bumi zaman sekarang.

Dengan membaca dan menyimak dari ulasan di atas mengenai Pengertian Antropologi Secara Umum dan Definisi-definisi menurut para ahli Kita dapat menyimpulkan bahwa Antropologi Ilmu yang mempelajari mengenai manusia serta prilakunya. Semoga Bermanfaat 🙂

READ  Pengertian Akuntansi Perpajakan – Fungsi, Prinsip, Peran, Sifat dan Istilahnya Lengkap

Baca Juga :

Tinggalkan komentar